Products Smooth Saying Spells
PRIA
ONLINE COURSE

Smooth Saying Spells

Rp1.000.000

Rp480.000

Seberapa Sering Anda Menyesal dan Berkata, "Seandainya saya bisa membuat obrolan dengannya tadi jauh lebih menarik..."?

Halo, saya Kis.

Smooth Saying adalah keahlian MEMBUAT cerita sekaligus menceritakannya dengan spontan namun natural, dengan mengedepankan Emosi (Penjiwaan), Imajinasi, Pilihan Kosa-kata yang estetik dan Daya Persuasi/Self-Branding yang kuat namun halus, sehingga tidak hanya menghasilkan cerita yang menghibur, tapi juga meninggalkan "Candu" dan kesan "Magis" bagi para pendengarnya. Ya, ketrampilan membuat cerita spontan yang mempunyai efek jangka panjang, yang akhirnya bisa diasosiasikan dengan sebuah 'Mantera sihir'.

Mengingat pentingnya ketrampilan membuat dan menuturkan cerita yang menarik, saya merangkum konsep-konsep baru dan membalutnya dengan cara pengajaran yang unik, full-praktek, sehingga teknik bercerita ini menjadi mungkin untuk dipelajari siapa saja. Menjadi sebuah program yang dinamakan S3 (Smooth Saying Spells)

Mengapa Anda perlu mengikuti program ini?

Fokus utama program pelatihan ini adalah aspek Romansa, dimana ketika melakukan FU ataupun kopi darat, banyak pria yang mengeluhkan kehabisan topik cerita, sulit mempengaruhi wanita, kurang bisa memukau wanita, kurang bisa kreatif dalam menyampaikan kata-kata sehingga terdengar monoton, sehingga seringkali fase PDKT gagal ditengah jalan.

Selain bisa menutupi dan menghilangkan masalah-masalah tersebut, program ini akan LANGSUNG menempatkan anda setara, bahkan lebih dari wanita dalam hal berbahasa. Program ini juga akan membuat Anda cepat mengambil hati orang lain dalam sebuah kelompok/pergaulan, membuat mereka kagum pada Anda.

Anda akan merasakan perbedaan yang begitu signifikan pada gaya, cara dan kualitas bercerita anda tepat ketika anda menyelesaikan Program S3 yang akan berlangsung hanya dalam beberapa jam ini. Dan nantinya, Wanita dan Teman-teman yang berada disekitar Anda adalah orang yang paling merasakan sihir-sihir yang keluar dari mulut Anda. Bayangkan Anda memiliki kecepatan berpikir dimana membuat Anda mampu MEMBUAT sekaligus BERCERITA secara bersamaan, seolah-olah otak, hati dan mulut anda itu 1 organ yang sama.

Apa saja yang akan Anda pelajari dalam S3?

• Language Affinity
Seperti yang telah disebut diatas bahwa wanita menyukai kekayaan bahasa, dan tergila-gila pada Pria yang dilengkapi kekayaan itu (ex: Don Juan & James Bond). Program ini akan mempersenjatai anda dengan kemampuan berbahasa Indonesia/Inggris yang estetik dan otentik, karena semakin luas pendalaman bahasa anda, semakin terpancar juga karisma dan pengalaman Anda, yang berimplikasi pada 'aura' mistis Anda yang menarik.

• Unlocking Your Wildest Imagination
Satu hal utama yang dibutuhkan untuk melakukan mantera Smooth Saying adalah kemampuan berimajinasi. Setiap pria memiliki imajinasi yang kuat sejak kecil namun satu dan lain hal mengunci ‘pintu’ menuju dunia Imajinasi tersebut, sehingga banyak pria menjadi terlalu realistis dan takut untuk berimajinasi. Dengan berbagai kiat yang unik dan baru, saya akan menuntun anda untuk mencari kembali kunci ‘pintu’ tersebut, sekaligus mengontrol apa yang nantinya keluar ketika ‘pintu’ tersebut telah terbuka. Ingat, imajinasi itu Sihir!

• Natural-Speaking Ability
"Natural-Speaking" disini merujuk pada penguasaan dalam kecepatan berpikir yang setara dengan intuisi, sehingga anda mampu untuk melakukan pembuatan dan penceritaan secara bersamaan, poin inilah yang akan membedakan anda dari story teller biasa. Anda akan dilatih untuk terus bercerita, mengucapkan kalimat-kalimat sulit sehingga ke-alamian cerita Anda selalu memuaskan ekspektasi dan kerinduan para wanita akan kehidupan yang penuh dengan dongeng.

PRIA
ONLINE COURSE

Smooth Saying Spells

Rp1.000.000

Rp480.000

RECOMMENDED FOR YOU

VIEW ALL
pria
E-Book

Dating Express

Panduan praktis dan efektif cara jadian dalam 3 KALI KENCAN TANPA NEMBAK!

Rp95.000

pria
Online Course

Jago Kenalan Masterclass

PD kenalan dengan cewek cantik kapan saja, di mana saja!

Rp350.000

Rp299.000

pria
Book

Glossy Gentlemen Guide

Buku panduan untuk menjadi pria high quality yang dicintai wanita.

Rp199.000

pria
Audio

All About Ngarep

Jet, Kei, dan Lex membongkar habis tentang ngarep, penyebabnya, dan solusinya dalam audio 120 menit.

Rp150.000

Rp95.000

pria
E-Book

Five Shades of Women

Wanita ada banyak jenisnya dan satu cara saja tidak bisa digunakan untuk semua jenis wanita. Bongkar di ebook ini!

Rp150.000

Rp95.000

pria
Online Course

Seni PDKT via IG

Strategi ampuh untuk PDKT dengan influencer cantik di Instagram; Mulai dari DM pertama, hingga kencan di dunia nyata!

Rp499.000

Rp395.000