Halo, saya Jet, salah satu coach di Kelas Cinta. Selama lebih dari 17 tahun saya menjadi love & relationship coach, saya sering sekali bertemu dengan orang-orang yang memiliki kesulitan untuk ngobrol seru dengan orang yang mereka sukai.
Salah satu alasan paling klasik adalah: "Saya introvert banget, coach.."
Saya juga. Saya suka menghabiskan waktu sendirian untuk melakukan hal yang saya suka. TAPI, saya bisa ngobrol panjang lebar bahas berbagai macam topik dengan siapa pun yang saya temui.
KARENA INTROVERT TIDAK ADA HUBUNGANNYA DENGAN KEMAMPUAN NGOBROL.
Buktinya, seorang introvert mampu ngobrolin tentang hal yang dia suka tanpa jeda. Para introvert umumnya suka sharing hal-hal yang memang dia sukai. Bahkan sampai gak sadar waktu. Tapi begitu berhadapan dengan orang yang punya interest berbeda, si introvert ini langsung kikuk, kaku, dan bingung mau ngobrolin apa.
Iya kan?
Kabar baiknya, hal ini bukan cuma dialami oleh introvert. Extrovert pun mengalaminya!
Jadi orang yang selalu tebar senyuman, menyapa orang, dan bercanda, juga bisa jadi kaku karena kehabisan topik ketika lawannya gak responsif.
Belajar & terus mencoba.
Saya sudah susunkan ebook 50 Topik Ngobrol yang berisikan topik utama yang bisa kamu gunakan sebagai pembuka, penyambung obrolan, bahkan pengalihan topik ketika ngobrol.
Di dalam ebook 50 Topik Ngobrol, saya berikan penjelasan, lengkap dengan contoh dan skenario yang bisa kamu tiru plek-ketiplek untuk memandu kamu keluar dari zona nyaman dan mulai ngobrol dengan orang di sekitar.
? Kamu gak perlu kuasai banyak topik
? Kamu gak perlu pilih-pilih temen ngobrol
? Kamu gak perlu berlagak jadi extrovert
Cukup praktekkin contoh yang ada di ebook 50 Topik ngobrol ini, dijamin kemampuan ngobrol kamu naik berkali-kali lipat!
Tidak peduli seberapa keras kamu menipu diri sendiri dan berlindung di balik kata "introvert", saya yakin di dalam hati terdalam kamu ingin bisa berbaur meski hanya sebentar.
? Kamu ingin jadi orang yang dicari teman untuk ngobrol dan bertukar pikiran.
? Kamu ingin jadi pihak yang disapa dan disenyumi duluan.
? Kamu ingin diperlakukan sama dan setara oleh orang-orang di sekitarmu.
Saya tahu!
Saya paham!
Saya ngerti perasaan kamu!
Karena belasan tahun yang lalu, saya adalah kamu!
So, mulai belajar ngobrol bareng sama saya melalui ebook 50 Topik Ngobrol!
Jangankan cewek, dulu saya bahkan sulit untuk punya teman sesama cowok. Saya sulit sekali untuk ngobrol dengan topik di luar interest saya. Saya sangat suka topik science. Saya selalu ikutin informasi terbaru tentang dunia science. Kalau diajak ngobrol soal dunia science, saya yakin saya bisa ngobrol banyak tentang hal itu.
Tapi begitu saya bertemu dengan cowok yang interestnya basket, saya bingung. Have no idea harus ngomong apa. Saya mati kutu. Mulut ini rasanya kaku. Gak terpikirkan sama sekali kata-kata yang bisa dikeluarkan untuk memulai obrolan.
Bayangkan, itu masih ngobrol dengan sesama cowok. Apalagi dengan cewek?
Cewek punya dunia yang sangat berbeda dengan cowok. Jadi, saya yang dulu sama sekali tidak bisa berinteraksi dengan cewek.
Cewek yang bisa berinteraksi dengan saya hanya ibu dan juga penjaga warung.
Tapi setelah bertahun-tahun ngulik dan mencoba, akhirnya saya menemukan topik-topik yang aman untuk dibahas terlepas dari apapun interest orang tersebut, gender-nya, bahkan usia dan jabatannya.
Semuanya saya bahas LENGKAP di ebook 50 Topik Ngobrol! Kamu tinggal baca, pilih, dan tiru. Simple.
Saya berjanji, ebook 50 Topik Ngobrol ini akan jadi ebook PALING TO THE POINT yang bisa kamu dapatkan! Beneran tinggal baca, pilih, tiru!
Selain mendapatkan ebook 50 Topik Ngobrol, kamu juga akan mendapatkan TIGA BONUS ISTIMEWA agar kamu benar-benar bisa lancar ngobrol dengan siapa saja, terutama lawan jenis yang kamu taksir!
Ebook pelengkap 50 Topik Ngobrol kalau kamu bertujuan untuk memulai perjalanan mencari pasangan yang tepat. Ebook ini disusun oleh Coach Lex dePraxis, yang sudah terbutki lebih dari 15 tahun menjadi love & relationship coach. (Harga Rp. 50,000)
Panduan praktis supaya bisa terbebas dari penyakit ngarep yang biasanya dialami banyak orang ketika sedang dekat dengan gebetannya. Di dalamnya terdapat step by step supaya kamu bebas dari rasa ngarep dengan gebetan mana pun. (Harga Rp. 60,000)
Online course dengan topik PDKT (untuk pria dan wanita) berisikan 6 video dengan total durasi hampir 5 jam. Kamu akan mendapatkan semua teori PDKT terbaru yang jitu untuk memperlanca proses pencarian pasanganmu! (Harga Rp. 99,000)
6 Video tentang PDKT yang bisa kamu dapatkan:Kamu sendiri pasti setuju bahwa materi lengkap yang berkualitas seperti ini sepadan dengan harganya. Ini bukan sembarang produk murahan dan asal-asalan, ini adalah sekumpulan ilmu ajaib yang akan secara DRASTIS mengubah kehidupan kamu.
8 produk dan bonus super istimewa yang akan menjamin kesuksesan Anda dalam dunia percintaan.
Ini adalah promo terbatas untuk bulan ini saja! Harga akan naik menjadi harga normal di bulan depan. Sebuah penawaran yang tidak akan kamu temui lagi. Jadi jangan sampai kamu melewatkan kesempatan berharga ini!
atau